Sedih! Anak Bermain di Sekitar Keranda Jenazah Kedua Orang Tuanya
Tidak ada yang ingin kehilangan orang tua tercinta, terutama di usia yang begitu muda. Semua orang pasti ingin tumbuh dan berkembang di bawah asuhan orangtua.
Baru berusia dua tahun, dia kehilangan kedua orang tuanya. Orang tua Afan mengalami kecelakaan sepeda motor di Kuala Lumpur.
Sedang Mengandung Anak Kembar
Yang lebih memilukan lagi adalah ibunya sedang mengandung adik Afan, yang diperkirakan kembar. Sekarang Afan telah kehilangan segalanya.
Bermain di Sekitar Keranda Jenazah Orang Tua
Pilu rasanya hati menatap wajah polos Afan. Sungguh berat ujian yang ditanggung anak kecil ini.
Dia terlihat riang gembira. Bermain di sekitar keranda, tempat jenazah orang tuanya disemayamkan
Lebih memilukan lagi, Afan terlihat bermain saat orang-orang sedang mensholatkan jenazah kedua orang tuanya.
Banyak yang mendoakan Afan menjadi anak soleh yang senantiasa mendoakan orang tua sehingga dimasukkan dalam golongan syurga
Belum ada Komentar untuk "Sedih! Anak Bermain di Sekitar Keranda Jenazah Kedua Orang Tuanya"
Posting Komentar